Pelatihan Media Digital Berbasis Canva Sebagai Sarana Literasi Digital untuk Kelas 4 dan 5 Di UPT SP SD Negeri 123 Tarengge
Pengenalan media digital dalam dunia pendidikan menjadi hal yang penting dalam meningkatkan literasi digital siswa. Kegiatan ini bertujuan untuk memperkenalkan penggunaan Canva sebagai sarana literasi digital bagi siswa kelas 4 dan 5 di UPT SP SD Negeri 123 Tarengge. Metode yang digunakan meliputi...
Saved in:
| Main Authors: | , , , , , , , , |
|---|---|
| Format: | Article |
| Language: | Indonesian |
| Published: |
Pusat Studi Bahasa dan Publikasi Ilmiah
2025-02-01
|
| Series: | Madaniya |
| Subjects: | |
| Online Access: | https://madaniya.biz.id/journals/contents/article/view/1168 |
| Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
| Summary: | Pengenalan media digital dalam dunia pendidikan menjadi hal yang penting dalam meningkatkan literasi digital siswa. Kegiatan ini bertujuan untuk memperkenalkan penggunaan Canva sebagai sarana literasi digital bagi siswa kelas 4 dan 5 di UPT SP SD Negeri 123 Tarengge. Metode yang digunakan meliputi sosialisasi, pelatihan, serta evaluasi terhadap pemahaman dan keterampilan siswa dalam menggunakan Canva. Hasil kegiatan menunjukkan bahwa siswa lebih antusias dalam belajar dengan menggunakan media digital ini, serta mampu menciptakan desain sederhana secara mandiri. Selain itu, guru juga merasakan manfaat dalam menggunakan Canva sebagai alat bantu pembelajaran. Namun, keterbatasan fasilitas dan akses internet menjadi tantangan dalam penerapan teknologi ini. Secara keseluruhan, kegiatan ini memberikan kontribusi positif terhadap peningkatan keterampilan digital siswa dan dapat menjadi dasar bagi pengembangan pembelajaran berbasis teknologi di masa depan.
|
|---|---|
| ISSN: | 2721-4834 |