Pengaruh Kualitas Produk, Citra Merek dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen di Kopi Male Kabupaten Situbondo

Penelitian ini dilatarbelakangi karena semakin banyaknya kedai minuman baru yang hadir salah satunya pada produk minuman kopi. Perusahaan yang memproduksi minuman kopi yang ada di kota Situbondo adalah Kopi Male. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa dan menguji pengaruh kualitas produk, citra...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Andi Muhammad Ismail, Syifa Fauzia Qur’ani, Ariesia Ayuning Gemaputri, Paramita Andini
Format: Article
Language:English
Published: Politeknik Negeri Jember 2023-06-01
Series:Jurnal Manajemen Agribisnis dan Agroindustri
Online Access:https://jmaa.polije.ac.id/index.php/journal/article/view/71
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Penelitian ini dilatarbelakangi karena semakin banyaknya kedai minuman baru yang hadir salah satunya pada produk minuman kopi. Perusahaan yang memproduksi minuman kopi yang ada di kota Situbondo adalah Kopi Male. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa dan menguji pengaruh kualitas produk, citra merek dan harga terhadap keputusan pembelian konsumen di Kopi Male Kabupaten Situbondo. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh konsumen yang membeli produk minuman kopi di Kopi Male dengan pengambilan sampel sebanyak 40 responden. Alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linier berganda dengan bantuan SPSS 22.00. Hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa variabel kualitas produk (X1), citra merek (X2) dan harga (X3) secara serempak berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian (Y) konsumen di Kopi Male Kabupaten Situbondo. Secara parsial hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa variabel kualitas produk (X1) dan harga (X3) berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen di Kopi Male Kabupaten Situbondo sedangkan variabel citra merek (X2) berpengaruh tidak signifikan terhadap keputusan pembelian (Y) konsumen di Kopi Male Kabupaten Situbondo. Variabel harga (X3) merupakan variabel yang berpengaruh dominan terhadap keputusan pembelian (Y) konsumen di Kopi Male Kabupaten Situbondo.
ISSN:2807-4130
2807-3789